3582461564

3582461564



Pemantapan Mutu Internal Laboratorium Kesehatan : Bidang Kimia Klinik

Pemantapan mutu (quality assurance) laboratorium kesehatan adalah semua kegiatan yang digunakan untuk menjamin ketelitian dan ketepatan hasil pemeriksaan laboratorium.

Laboratorium Kesehatan (Labkes) adalah sarana kesehatan yang melaksanakan pengukuran; penetapan dan pengujian terhadap bahan yang berasal dan manusia atau bahan bukan berasal dan untuk penentuan jenis penyakit, kondisi kesehatan atau faktor yang dapat berpengaruh pada kesehatan perorangan dan masyarakat.

Sebagai bagian yang integral dari pelayanan kesehatan. pelayanan laboratorium sangat dibutuhkan dałam pelaksanaan berbagai program dan upaya kesehatan, dan dimanfaatkan untuk keperluan penegakan diagnosis, pemberian pengobatan dan evaluasi hasil pengobatan serta pengambilan keputusan lainnya.

Mutu pelayanan di laboratorium berkaitan dengan data hasil uji analisa laboratorium. Laboratorium dikatakan bermutu tinggi apabila data hasil uji laboratorium tersebut dapat memuaskan pelanggan dengan memperhatikan aspek-aspek tekms seperti precision and accuracy atau ketepatan dan ketelitian yang tinggi dapat dicapai dan data tersebut harus terdokumentasi dengan baik sehingga dapat dipertahankan secara ilmiah

Untuk mencapai mutu hasil laboratorium yang memiliki ketepatan dan ketelitian tinggi maka seluruh metode dan prosedur operasional laboratorium harus terpadu mulai dan perencanaan, pengambilan contoh uji, penanganan: pengujian sampai pembenan laporan hasil uji laboratorium ke pelanggan. Mutu suatu produk atau jasa bukan hanya penting bagi pemakai namun juga bagi pemasok. Pada pelayanan jasa laboratorium kesehatan rendahnya mutu hasil pemenksaan pada akhirnya akan menimbulkan penambahan biaya untuk kegiatan pengerjaan ulang dan klaim dari jasa pelanggan Untuk menanggulangi biaya kompensasi yang berasal dari rendahnya mutu hasil pemeriksaan laboratorium tersebut diperlukan suatu usaha peningkatan mutu.


Wyszukiwarka

Podobne podstrony:
PEMANTAPAN MUTU INTERNAL LABORATORIUM Pemenksaan laboratonum merupakan pemenksaan yaiig dilakukan un
Aplikacje internetowe - laboratoriumAdministracja serwerem aplikacji. Celem ćwiczenia jest zainstalo
Zaawansowane aplikacje internetowe - laboratoriumWeb Services (część 1). Celem ćwiczenia jest
Polskie Towarzystwo Naukowe Edukacji Internetowej Laboratorium I teoria wirtualne: I i praktyka Remi
ILAC - International Laboratory Accreditation Cooperation Członkami ILAC, organizacji, która jest
PERJANJIAN KERJASAMA ANTARA LABORATORIUM DR.SURONO DENGAN KLINIK DR.SURONO I & II TENTANG PELAYA
Aplikacje internetowe - laboratoriumXML, DTD, XML Schema, XSL Celem ćwiczenia jest stworzenie dokume
PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XI PUSLIT SUKOSARI LABORATORIUM FISIKA DAN KIMIA TANAHFLAMEFOTOMETER Adalah
c PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XI PUSLIT SUKOSARI LABORATORIUM FISIKA DAN KIMIA
Projektowanie aplikacji internetowych - laboratoriumProgramowanie w języku Java Do realizacji projek
INTERNET I LABORATORIAKolegium Nauczycielskie w Bielsku-Białej Cztery laboratoria komputerowe
PEMANTAPAN MUTU INTERNAL DAN PEMANTAPAN MUTU EKSTERNAL Dl LABORATORIUM No. Dokumen SOP No.
SAMBUTAN SEJAWAT YANG TERHORMAT Laboratorium klinik menyusun tatanan pengelolaan mutu tertentu yang
of this 1000-page reference Work. Used in komes, offices, schools and laboratories. HE INTERNATIONAL
Alat-alat Kimia dan Fungsinyalll. Teori P.enuniang Alat-alat gelas yang terdapat di laboratorium kim
June 1,2013 ALAT-ALAT Dl LABORATORIUM KIMIA 46 Sentrifuge Berupaalat elektronik berfungsi untuk
I.    Tujuan Percobaan Dapat Mengenal dan memahami alat-alat laboratorium kimia dan c
ALAT ALAT LABORATORIUM KIMIA Fungsi gelas ukur adalah sebagai alat untuk mengukur volume larutan, mu
1.0 INTERN AL LABORATORY SCOPE 2.0    SCOPE: This procedurę is to define the Intemal

więcej podobnych podstron